Gempa Magnitudo 6,6 di Bolaanguki Dirasakan hingga Gorontalo

0

MANADO (tandaseru) – Gempa berkekuatan magnitudo 6,6 yang terjadi tadi malam, Minggu (19/1) pada pukul 23:58 WIB di Sulawesi Utara dirasakan di sejumlah daerah di Sulawesi.

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyebutkan gempa berada pada kedalaman 95 km dan di posisi 0.20 LU – 123.89 BT terasa cukup kuat di Manado.

  • Disebutkan, pusat gempa berada di laut 64km Barat Daya Bolaanguki Bolang Selatan, Sulawesi Utara dirasakan pada skala MMI: IV-V Luwuk, II-III Bitung, II-III Manado, II-III Kotamobagu, II-III Gorontalo, II-III Malili.

Hingga pagi ini belum ada laporan korban jiwa dan sejumlah bangunan rusak akibat gempa tersebut.

5 Comments
  1. … [Trackback]

    […] Information to that Topic: tandaseru.id/2020/01/20/gempa-magnitudo-66-di-bolaanguki-dirasakan-hingga-gorontalo/ […]

  2. … [Trackback]

    […] There you can find 20681 more Information on that Topic: tandaseru.id/2020/01/20/gempa-magnitudo-66-di-bolaanguki-dirasakan-hingga-gorontalo/ […]

  3. … [Trackback]

    […] Find More on that Topic: tandaseru.id/2020/01/20/gempa-magnitudo-66-di-bolaanguki-dirasakan-hingga-gorontalo/ […]

  4. jarisakti

    … [Trackback]

    […] There you can find 42957 more Info on that Topic: tandaseru.id/2020/01/20/gempa-magnitudo-66-di-bolaanguki-dirasakan-hingga-gorontalo/ […]

Leave A Reply

Your email address will not be published.