Dukung Kemajuan Wisata, Kapolres Biak: Harus Ada Kerja Sama Semua Pihak
Kapolres Biak Numfor, menghadiri penyerahan bantuan Corporate Social Responsibility (CSR) berupa 4 unit Pondok dari Bank Papua Cabang Biak, di Lokasi Wisata Padwa Kuburan Tua Distrik Yendidori Biak, Rabu (26/8).