© 2021 - Tandaseru.id.
Managed by PT. Media Garda Bangsa
Resmikan Masjid Dzikrullah, Kapolrestabes Bandung Puji Gotong Royong Anggota
Sebuah masjid yang tampak kokoh dan mewah kini telah berdiri di lingkungan Markas Polrestabes Bandung Polda Jabar. Kehadiran masjid tersebut tak lepas dari jerih payah dan gotong royong anggota Polrestabes Bandung Polda Jabar.