EKONOMI Pertamina Rencanakan Pengembangan 40.000 Outlet Pertashop Tahun 2021-2024 Alex H Oct 29, 2020 PT. Pertamina (Persero) merencanakan pengembangan Pertashop tahun 2021-2024 sebanyak 40.000 Outlet dengan target Outlet 10.000 pertahun.