Urgensi Kekerasan Seksual, RUU PKS Dicabut dari Prolegnas Prioritas 2020

0

JAKARTA (tandaseru) – Rancangan Undang-Undang Penghapusan Kekerasan Seksual (RUU PKS) akhirnya resmi dicabut bersama 15 RUU lainnya, dari RUU Program Legislasi Nasional (Prolegnas) Prioritas 2020 DPR RI.

Keputusan tersebut diambil dalam rapat paripurna ke-19 Masa Persidangan IV tahun sidang 2019-2020, Kamis (16/7). Rapat ini dihadiri 96 anggota dewan secara fisik dan 226 secara virtual.

Dalam live talkshow Nasional is Me yang bertajuk “Menanggapi Kekerasan Seksual”, Sarjoko S dari Sekretariat Nasional Jaringan Gusdurian, menyatakan bahwa kekerasan seksual pada perempuan terus meningkat tiap tahunnya.

“Berdasarka data Komnas Perempuan sebanyak 792% atau hampir 8 kali lipat dalam kurun waktu 12 tahun tercatat 431.471 kasus kekerasan seksual,” ujar Sarjoko.

Sementara itu, kekerasan yang terjadi pada anak di tahun 2019 tercatat sebanyak 21 kasus pelecehan anak dengan jumlah korban 123 anak.

Lebih lanjut, Sarjoko menjelaskan sejak tahun 2016 Komnas Perempuan bersama elemen sipil lainnya sudah mengajukan RUU PKS.

Sejatinya, pembahasan RUU PKS ini kerap kali diwarnai kontroversi, baik di kalangan masyarakat maupun di tingkat Dewan Perwakilan Rakyat (DPR).

Pembahasan yang berlarut-larut ini berujung antiklimaks ketika Komisi VIII DPR justru mengusulkan agar RUU PKS dikeluarkan dari daftar Program Legislasi Nasional (Prolegnas) Prioritas 2020.

“Kami menarik RUU Penghapusan Kekerasan Seksual karena pembahasannya agak sulit,” ujar Marwan dalam rapat bersama Badan Legislasi (Baleg) DPR, Selasa (30/6).

Pencabulan
(tandaseru.id/Dimas)

 

Apa isi RUU PKS?

Definisi kekerasan seksual diatur dalam Pasal 1 RUU Penghapusan Kekerasan Seksual. Sementara cakupan tindak pidana kekerasan seksual diatur dalam Pasal 11 sampai 20.

Pasal itu yang menyatakan “Kekerasan seksual adalah setiap perbuatan merendahkan, menghina, menyerang, dan/atau perbuatan lainnya terhadap tubuh, hasrat seksual seseorang, dan/atau fungsi reproduksi, secara paksa, bertentangan dengan kehendak seseorang, yang menyebabkan seseorang itu tidak mampu memberikan persetujuan dalam keadaan bebas, karena ketimpangan relasi kuasa dan/atau relasi gender, yang berakibat atau dapat berakibat penderitaan atau kesengsaraan secara fisik, psikis, seksual, kerugian secara ekonomi, sosial, budaya, dan/atau politik”.

“Dalam RUU PKS Pasal 11 ayat (1) menyatakan kekerasan seksual terdiri dari 9 kategori, di antaranya pelecehan seksual, eksploitasi seksual, pemaksaan kontrasepsi, pemaksaan aborsi, perkosaan, pemaksaan perkawinan, pemaksaan pelacuran, perbudakan seksual, dan penyiksaan seksual,” jelas Sarjoko.

Faktanya, hingga kini belum ada kebijakan yang menanggulangi hak-hak korban kekerasan seksual secara komprehensif.

Oleh karena itu, kehadiran RUU PKS bisa mengakomodir hak-hak korban secara mutlak sebagai payung hukum.

Urgensi pengesahan RUU PKS

Molornya pembahasan RUU PKS ke Prolegnas 2021 memunculkan kekecewaan dari jaringan masyarakat sipil, termasuk aktivis perempuan.

Dengan demikian, setidaknya ada enam alasan urgensi pengesahan RUU PKS di antaranya:

  • Pertama RUU PKS mengenal konsep relasi kuasa dalam kasus kekerasan seksual. Apabila istilah itu digunakan, dampaknya bisa membuat korban tak disalahkan kembali dengan alasan busana yang dikenakan.
  • Kedua, RUU PKS bisa mencegah kriminalisasi korban, keluarga korban, saksi atas kasus kekerasan seksual yang dilaporkan.
  • Ketiga, dalam RUU PKS terdapat perluasan definisi perkosaan. Ia membandingkan, di dalam Revisi Kitab Undang-undang Hukum Pidana (RKUHP), perkosaan sebatas penetrasi kelamin.
  • Keempat, RUU PKS ikut menjamin partisipasi warga dalam mendukung korban.
  • Kelima, RUU PKS mengakui keterangan korban sebagai alat bukti yang sah dalam penyidikan.
  • Keenam, RUU PKS menjamin masuknya materi penghapusan kekerasan seksual dalam kurikulum pendidikan tinggi.

Tak kalah penting, dengan hadirnya RUU PKS tentunya diharapkan bisa menekan angka kasus kekerasan terhadap perempuan.

23 Comments
  1. blote tieten

    … [Trackback]

    […] Find More to that Topic: tandaseru.id/2020/07/16/urgensi-kekerasan-seksual-ruu-pks-dicabut-dari-prolegnas-prioritas-2020/ […]

  2. pls cosmetics

    … [Trackback]

    […] Information to that Topic: tandaseru.id/2020/07/16/urgensi-kekerasan-seksual-ruu-pks-dicabut-dari-prolegnas-prioritas-2020/ […]

  3. sugar defender drops says

    Sugar Defender is a dietary supplement that makes claims that it can improve and maintain normal blood sugar levels.

  4. fitspresso says

    FitSpresso™ is a nutritional supplement that uses probiotics to help you lose weight.

  5. sfnews says

    SFNews is San Francisco

  6. flowforce max says

    FlowForce Max is an innovative, natural and effective way to address your prostate problems, while addressing your energy, libido, and vitality.

  7. onebyte says

    The latest news and reviews in the world of tech, automotive, gaming, science, and entertainment

  8. juneaunews.us says

    The Voice of Alaska’s Capital Since 1912 juneau news

  9. progenifix says

    Progenifix is a revolutionary wellness and vitality supplement that is designed to promote overall health and vitality.

  10. zencortex says

    ZenCortex Research’s contains only the natural ingredients that are effective in supporting incredible hearing naturally.

  11. exxe.us says

    Find the latest technology news and expert tech product reviews. Learn about the latest gadgets and consumer tech products for entertainment, gaming, lifestyle and more.

  12. market analyst says

    Market Analyst specializes in must-know news highlights, in-depth analysis, and overviews of companies as well as industries. https://marketanalyst.us/

  13. green lovers says

    Green Lovers is dedicated to making news and topics across sustainability and innovation accessible to all. We help bring awareness to global issues and solutions, and hope to inspire you to make simple changes to your daily habits and lifestyle. https://greenlovers.us/

  14. nano defense says

    NanoDefense Pro utilizes a potent blend of meticulously chosen components aimed at enhancing the wellness of both your nails and skin. https://nanodefensebuynow.us/

  15. purelumin essence says

    PureLumin Essence is a meticulously-crafted natural formula designed to help women improve the appearance of age spots. https://pureluminessence-us.us/

  16. erectonol says

    Erectonol is a potent male health formula that has been garnering a lot of hype. This stamina and strength booster is developed with a combination of potent extracts. https://erectonolstore.us/

  17. fitspresso official website says

    FitSpresso is a natural dietary supplement designed to help with weight loss and improve overall health. https://fitspresso-try.us/

  18. agriculture news says

    Agriculture News provides in-depth journalism and insight into the news and trends impacting the agriculture space https://agriculturenews.us/

  19. ednews says

    The latest research and evidence-based science news and product reviews. https://ednews.edu.pl/

  20. motor7 says

    Motor7.us is your source for everything Autos. From automotive news to recalls to tips, tricks, trends and even celebrity car collections. We cover anything from EVs to SUVs. https://motor7.us/

  21. sports7 says

    At Sports7, we are sports enthusiasts and experts, and those traits inform everything we do. We operate with a clear guiding mission: To use our passion and expertise to breathe new life into the sports landscape. https://sports7.us/

  22. gossip room says

    Gossip Room is the culture’s definitive source for trending celeb news,exclusive interviews, videos, and more. https://gossiproom.us/

  23. g100 says

    PC-Builds, Hardware-Insight, Benchmarks – Reviews for Content Creators in 3D, Video Editing, Graphic Design, Computer Graphics – Gaming. https://g100.us/

Leave A Reply

Your email address will not be published.